E-Book Agama yang Benar Ketahuilah-wahai manusia yang berakal, bahwasanya tidak ada keselamatan dan kebahagiaan anda di dalam kehidupan ini, dan kehidupan akherat setelah kematian kecuali jika engkau mengenal Robb anda yang telah menciptakan anda, mengimaniNya dan menyembahNya saja.
Anda mengenal nabi anda yang diutus oleh Robb anda kepada anda dan kepada seluruh manusia. Anda beriman kepadanya dan mengikutinya. Anda mengenal Diin yang benar yang Robb anda memerintahkan anda dengannya, mengimaninya, dan mengamalkannya.
Buku "Diinu Al-Haq" yang dihadapan anda di dalamnya ada keterangan untuk masalah masalah yang besar ini, yang wajib atas anda mengetahuinya dan mengamalkannya, dan telah saya sebutkan dalam catatan pinggir penjelasan yang diperlukan dari ungkapan dan kata-kata, sebagai tambahan keterangan, bersandarkan dalam hal itu kepada kata-kata Alloh Yang Maha Tinggi dan hadits-hadits Rasul-Nya–semoga sholawat dan salam tercurahkan kepada beliau-karena keduanya merupakan refrensi tunggal untuk Diinu Al-Haq yang Alloh tidak akan menerima dari seseorang agama selainnya.
Anda mengenal nabi anda yang diutus oleh Robb anda kepada anda dan kepada seluruh manusia. Anda beriman kepadanya dan mengikutinya. Anda mengenal Diin yang benar yang Robb anda memerintahkan anda dengannya, mengimaninya, dan mengamalkannya.
Buku "Diinu Al-Haq" yang dihadapan anda di dalamnya ada keterangan untuk masalah masalah yang besar ini, yang wajib atas anda mengetahuinya dan mengamalkannya, dan telah saya sebutkan dalam catatan pinggir penjelasan yang diperlukan dari ungkapan dan kata-kata, sebagai tambahan keterangan, bersandarkan dalam hal itu kepada kata-kata Alloh Yang Maha Tinggi dan hadits-hadits Rasul-Nya–semoga sholawat dan salam tercurahkan kepada beliau-karena keduanya merupakan refrensi tunggal untuk Diinu Al-Haq yang Alloh tidak akan menerima dari seseorang agama selainnya.
Detail E-Book:
| ||
Judul E-Book | : | Agama yang Benar |
Tipe File | : | |
Pembuat/Penulis | : | Syaikh Abdurrahman bin Hamad Umar |
Website | : | - |
Didistribusikan oleh | : | www.portalebookshare.blogspot.com |
0 komentar: