E-Book Pemrograman Qt

1/20/2017
E-Book Pemrograman Qt

E-Book Pemrograman Qt Bismillahirrahmanirrahim. Apakah Anda ingin membuat aplikasi Linux? Anda ingin membuat aplikasi yang memiliki GUI sebagaimana program yang dibuat dengan Microsoft Visual Basic? Lakukan sekarang juga dengan memilih satu dari beberapa peralatan yang disebutkan dalam tulisan ini. Choose one, master it!

Qt sebetulnya bukan hanya pustaka, melainkan sudah merupakan framework untuk GUI. Qt itu sangat lengkap dan ia adalah framework yang membangun KDE, Unity, Texmaker, dan lain-lain. Qt memiliki dokumentasi resmi yang sangat lengkap (setara Java) dan komunitas yang sangat besar. Sedikit jumlah tutorial Qt berbahasa Indonesia tetapi jika Bahasa Inggris bukan halangan untuk Anda, maka dokumentasi asli Qt sudah mencukupi bahkan untuk pemula sekalipun. Keistimewaan dokumentasi resmi Qt adalah lebih mudah dipahami dibanding yang lain sehingga pemula pun bisa mengerti dengan cepat. Untuk menggunakan Qt, Anda bisa menggunakan bahasa C++ atau Python.

* IDE: bisa menggunakan Qt Creator atau KDevelop
* Drag and drop: ya (dengan Qt Creator atau Qt Designer)
* Hard coding: ya Dokumentasi resmi: http://qt-project.org/doc/qt-4.8/index.html, http://qt-project.org/doc/, http://qt-project.org/doc/qt-5.1/qtdoc/reference-overview.html,
* Tutorial & contoh-contoh resmi: http://qt-project.org/doc/qt-5.1/qtdoc/qtexamplesandtutorials.html
* Tutorial tidak resmi: http://www.zetcode.com/gui/qt4/, http://zetcode.com/tutorials/pyqt4/, http://nice.or.id/qtcurriculum/ (Indonesia), http://www.dazzle.plus.com/linux/QtCreator/, http://malsasa.wordpress.com/2013/09/04/pdf-unduh-tutorialpemrograman-gui-dengan-qt-c-edisi-1-7/ (Indonesia)
* Forum: http://qt-project.org/forums, http://qtforum.org, http://www.qtcentre.org/forum/

Detail E-Book:
Judul E-Book:Pemrograman Qt
Tipe File:PDF
Pembuat/Penulis:Ade Malsasa Akbar
Alamat E-Mail:teknoloid@gmail.com
Didistribusikan oleh:www.portalebookshare.blogspot.com

download

Dapatkan E-Book gratis terbaru langsung melalui alamat Email Anda

Perhatian

Bagaimana cara Mengunduh file E-Book di Portal E-Book Sharing, baca panduan-nya pada halaman ini
Apa itu E-Book dan Jenis - Jenisnya, silahkan Anda baca di halaman Mengenal Buku Elektronik Atau E-Book Dan Format-Nya

Apabila E-Book ini bermanfaat, silahkan bagikan kepada yang lainnya melalui tombol Sosial Media yang berada di atas dari Website ini.
"Sebaik Baik Manusia Adalah Yang Paling Bermanfaat Bagi Orang Lain."
Informasi

Apabila Anda selaku pemilik atau penerbit merasa keberatan E-Book-nya dipublikasikan pada website ini, silahkan hubungi kami melalui halaman Kontak, kami akan segera menghapusnya.

Apabila menemukan tautan unduhan E-Book yang mati, silahkan laporkan melalui tautan ini, kami akan segera memperbaikinya.
Agar bisa membuka/mengekstrak file E-Book berupa arsip RAR atau ZIP yang sebelumnya telah diunduh, Anda bisa menggunakan aplikasi WinRar untuk Windows yang bisa diunduh disini dan aplikasi PeaZip untuk Linux, yang bisa diunduh disini

Dan untuk dapat membaca E-Book bertipe file PDF, Anda memerlukan sebuah aplikasi pembaca file PDF gratis seperti Adobe Acrobat yang bisa diunduh gratis disini, bagi pengguna Smartphone Android bisa menggunakan aplikasi seperti Adobe Acrobat For Mobile yang bisa diunduh melalui Google Play Store.

E-Book Lainnya

Selanjutnya
Sebelumnya