Daftar Digital Library Universitas Dan Institusi Yang Ada Di Indonesia

10/01/2016
Digital Library

Digital Library atau yang disingkat DigiLib adalah sistem digitalisasi perpustakaan yang telah dilengkapi dengan sistem pencatatan dan database buku dan anggota yang lengkap dan terstruktur sehingga memudahkan para pengunjung baik mahasiswa/mahasiswi ataupun masyarakat umum untuk mengakses baik secara online maupun offline.

Digital Library memiliki wadah penyedia referensi pengguna yang bersifat akademik dan ilmiah. Dengan adanya Digital Library sangat memudahkan bagi mahasiswa/mahasiswi dalam mencari data rujukan atau referensi untuk tugas ilmiah yang sedang dikerjakan.

Berikut ini adalah digital library universitas dan institusi yang ada di indonesia:

No Nama Universitas/Institusi Alamat
1 Digital Library Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta http://digilib.uad.ac.id
2 Digital Library UBAYA http://digilib.ubaya.ac.id
3 Digital Library UIN Sunan Ampel Surabaya http://digilib.uinsby.ac.id
4 Digital Library IAIN Walisongo Semarang http://library.walisongo.ac.id/digilib
5 Digital Library UIN Sunan Kalijaga http://digilib.uin-suka.ac.id
6 Digital Library http://digilib.isi.ac.id
7 Digital Library UNUSA http://digilib.unusa.ac.id
8 Digital Library Universitas Negeri Padang http://digilib.unp.ac.id
9 Digital Library ITS Institut Teknologi Sepuluh Nopember http://digilib.its.ac.id
10 Digital Library Unila http://digilib.unila.ac.id
11 Digital Library Universitas Gajah Mada http://digilib.archiplan.ugm.ac.id
12 Digital Library ITB http://digilib.itb.ac.id
13 Digital Library UNS https://digilib.uns.ac.id/
14 Digital Library UMP http://digilib.ump.ac.id
15 Digital Library Universitas Brawijaya http://digilib.ub.ac.id
16 Digital Library Universitas Esa Unggul http://digilib.esaunggul.ac.id
17 Digital Library Undip http://digilib.undip.ac.id
18 Digital Library STIKOM Surabaya http://digilib.stikom.edu
19 Digital Library UNMER Malang http://digilib.unmer.ac.id
20 Digital Library Universitas Muria Kudus http://digilib.umk.ac.id
21 Digital Library UPI http://digilib.upi.edu
22 Digital Library Amikom http://diglib.amikom.ac.id
23 Digital Library Universitas Muhammadiyah Gresik http://digilib.umg.ac.id
24 Digital Library UPN VETERAN JATIM http://digilib.upnjatim.ac.id
25 Digital Library BATAN Perpustakaan Badan Tenaga Nuklir Nasional http://digilib.batan.go.id
26 Digital Library OPAC USU http://digilib.usu.ac.id
27 Digital Library Pusat Penelitian Biologi LIPI http://digilib.biologi.lipi.go.id
28 Digital Library Unimus http://digilib.unimus.ac.id
29 Digital Library Universitas Negeri Makassar http://digilib.unm.ac.id
30 Digital Library IAIN TULUNGAGUNG http://digilib.unm.ac.id
31 Digital Library UIN Sunan Ampel http://http://digilib.uinsby.ac.id
32 Digital Library Perbanas http://digilib.perbanas.id
33 Digital Library POLBAN http://digilib.polban.ac.id
34 Digital Library Universitas Muhammadiyah Jember http://digilib.unmuhjember.ac.id
35 Digital Library Universitas Mercubuana http://digilib.mercubuana.ac.id
36 Digital Library Kementerian Hukum Dan HAM http://digilib.kemenkumham.go.id
37 Digital Library UNWIDHA KLATEN http://digilib.unwidha.ac.id
38 Digital Library BPPT http://digilib.bppt.go.id
39 Digital Library Universitas Sam Ratulangi https://digilib.unsrat.ac.id/
40 Digital Library Universitas Riau http://digilib.unri.ac.id
41 Digital Library STKIP PGRI Sumbar http://digilib.stkip-pgri-sumbar.ac.id
42 Digital Library Unipasby http://digilib.unipasby.ac.id
43 Digital Library STIKOM DB http://digilib.stikom-db.ac.id
44 Digital Library Badan Litbang Kesehatan http://digilib.litbang.depkes.go.id
45 Digital Library Binadarma http://digilib.binadarma.ac.id
46 Digital Library Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara http://digilib.umsu.ac.id
47 Digital Library Polibatam http://digilib.polibatam.ac.id
48 Digital Library STIKes Kusuma Husada Surakarta http://digilib.stikeskusumahusada.ac.id
49 Digital Library Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya http://digilib.poltekkesdepkes-sby.ac.id
50 Digital Library Unnes http://lib.unnes.ac.id
51 Digital Library Universitas Slamet Riyadi Surakarta http://digilib.unisri.ac.id
52 Digital Library IAIN Zawiyah Cot Kala Langsa http://digilib.iainlangsa.ac.id
53 Digital Library Untag Semarang http://www.untagsmg.ac.id/digilib
54 Digital Library Darmajaya http://digilib.darmajaya.ac.id
55 Digital Library Petra http://digilib.petra.ac.id
56 Digital Library Politeknik Negeri Jember https://digilib.polije.ac.id/
57 Digital Library Universitas Lambung Mangkurat http://opac.lib.unlam.ac.id/id/digilib/
58 Digital Library STAIN Ponorogo http://digilib.stainponorogo.ac.id
59 Digital Library STIKES Aisyiyah Surakarta http://digilib.stikes-aisyiyah.ac.id
60 Digital Library STIE-AUB Surakarta http://digilib.stie-aub.ac.id
61 Digital Library Universitas Andalas http://digilib.pustaka.unand.ac.id
62 Digital Library STIKes BTH Tasikmalaya http://www.digilib.stikes-bth.ac.id
63 Digital Library Universitas Semarang http://digilib.usm.ac.id
64 Digilib STIKes Dharma Husada Bandung http://digilib.stikesdhb.ac.id
65 Digital Library Universitas Pekalongan http://digilib.unikal.ac.id
66 Digital Library STIKES Harapan Bangsa http://digilib.shb.ac.id
67 Digital Library ISI Surakarta http://digilib.isi-ska.ac.id
68 Digital Library Universitas Kristen Indonesia http://digilib.uki.ac.id
69 Digital Library UNJ http://lib.unj.ac.id
70 Digital Library Universitas Trisakti http://www.library.trisakti.ac.id
71 Digital Library Perpustakaan Pusat Unikom http://elib.unikom.ac.id
72 Digital Library Universitas Telkom https://openlibrary.telkomuniversity.ac.id/
73 Digital Library STIKES Insan Cendekia Medika Jombang http://digilib.stikesicme-jbg.ac.id/
74 Digital Library Unwidha Klaten http://digilib.unwidha.ac.id
75 Digital Library STMIK Banjarbaru http://digilib.stmik-banjarbaru.ac.id
76 Digital Library Universitas Pekalongan http://digilib.unikal.ac.id
77 Digital Library BINA NUSANTARA http://library.binus.ac.id
78 Digital Library Stmik Stikom Bali http://digilib.stikom-bali.ac.id
79 Digital Library UPI http://digilib.upi.edu

Anda juga bisa mengunduh daftar diatas dalam bentuk PDF lewat tautan dibawah ini:

download

Dapatkan E-Book gratis terbaru langsung melalui alamat Email Anda

Perhatian

Bagaimana cara Mengunduh file E-Book di Portal E-Book Sharing, baca panduan-nya pada halaman ini
Apa itu E-Book dan Jenis - Jenisnya, silahkan Anda baca di halaman Mengenal Buku Elektronik Atau E-Book Dan Format-Nya

Apabila E-Book ini bermanfaat, silahkan bagikan kepada yang lainnya melalui tombol Sosial Media yang berada di atas dari Website ini.
"Sebaik Baik Manusia Adalah Yang Paling Bermanfaat Bagi Orang Lain."
Informasi

Apabila Anda selaku pemilik atau penerbit merasa keberatan E-Book-nya dipublikasikan pada website ini, silahkan hubungi kami melalui halaman Kontak, kami akan segera menghapusnya.

Apabila menemukan tautan unduhan E-Book yang mati, silahkan laporkan melalui tautan ini, kami akan segera memperbaikinya.
Agar bisa membuka/mengekstrak file E-Book berupa arsip RAR atau ZIP yang sebelumnya telah diunduh, Anda bisa menggunakan aplikasi WinRar untuk Windows yang bisa diunduh disini dan aplikasi PeaZip untuk Linux, yang bisa diunduh disini

Dan untuk dapat membaca E-Book bertipe file PDF, Anda memerlukan sebuah aplikasi pembaca file PDF gratis seperti Adobe Acrobat yang bisa diunduh gratis disini, bagi pengguna Smartphone Android bisa menggunakan aplikasi seperti Adobe Acrobat For Mobile yang bisa diunduh melalui Google Play Store.

E-Book Lainnya

Selanjutnya
Sebelumnya