E-Book Dasar Pemrograman Flash Game

10/20/2016
E-Book Dasar Pemrograman Flash Game
E-Book Dasar Pemrograman Flash Game. Bahasa Flash dibuat oleh Jonathan Gay (FutureWave Software) pada 1993 dengan nama SmartSketch. Kemudian berselang dua tahun kemudian, SmartSketch berganti nama menjadi CelAnimator. Juli 1996 CelAnimator berubah kembali namanya menjadi FutureSplash Animator. Aplikasi ini cukup diminati oleh beberapa perusahaan, misalnya saja perusahaan yang tertarik antara lain Microsoft lewat MSN-nya, dan Disney.

Masih pada 1996, FutureSplash Animator resmi dijual ke Macromedia dan sejak saat itu nama berubah menjadi Flash 1.0. Setahun kemudian, Flash 2 dirilis dan mendapatkan pujian di mana-mana. Flash 3 dan Generator menyusul April 1998. Karena tekanan Adobe yang mempromosikan format SVG - Macromedia mengumumkan membuka format file *.swf bagi publik. Flash 4 dan 5 menyusul 1999 dan Juli 2000.

Kemudian banyak juga software yang mendukung memainkan dan menghasilkan .swf, antara lain QuickTime dan CorelDRAW. Versi 5 ada fitur integrasi dengan XML, Generator, dan ActionScript. Beberapa tahun kemudian (tepatnya pada 2005) Macromedia merger dengan Adobe, Corp dan Flash kemudian berubah nama menjadi Adobe Flash.

E-Book yang akan anda download ini adalah sebuah E-Book yang ditulis oleh Wandah W dengan judul "Dasar Pemrograman Flash Game". Total halamannya adalah 236 halaman.

Materi yang dibahas di dalam E-Book ini antara lain :

  • Pengenalan area kerja dalam flash secara umum
  • Pengenalan ActionScript
  • Mengunakan ActionScript
  • Operasi (Aritmetika, String)
  • Logika Pemilihan, Percabangan
  • Fungsi
  • Array
  • Perancangan dan Contoh pembuatan game
  • dll
Detail E-Book:
Judul E-Book:Dasar Pemrograman Flash
Tipe File:PDF
Pembuat/Penulis:Wandah W
Website:Tidak Tersedia
Didistribusikan oleh:www.portalebookshare.blogspot.com

download

Dapatkan E-Book gratis terbaru langsung melalui alamat Email Anda

Perhatian

Bagaimana cara Mengunduh file E-Book di Portal E-Book Sharing, baca panduan-nya pada halaman ini
Apa itu E-Book dan Jenis - Jenisnya, silahkan Anda baca di halaman Mengenal Buku Elektronik Atau E-Book Dan Format-Nya

Apabila E-Book ini bermanfaat, silahkan bagikan kepada yang lainnya melalui tombol Sosial Media yang berada di atas dari Website ini.
"Sebaik Baik Manusia Adalah Yang Paling Bermanfaat Bagi Orang Lain."
Informasi

Apabila Anda selaku pemilik atau penerbit merasa keberatan E-Book-nya dipublikasikan pada website ini, silahkan hubungi kami melalui halaman Kontak, kami akan segera menghapusnya.

Apabila menemukan tautan unduhan E-Book yang mati, silahkan laporkan melalui tautan ini, kami akan segera memperbaikinya.
Agar bisa membuka/mengekstrak file E-Book berupa arsip RAR atau ZIP yang sebelumnya telah diunduh, Anda bisa menggunakan aplikasi WinRar untuk Windows yang bisa diunduh disini dan aplikasi PeaZip untuk Linux, yang bisa diunduh disini

Dan untuk dapat membaca E-Book bertipe file PDF, Anda memerlukan sebuah aplikasi pembaca file PDF gratis seperti Adobe Acrobat yang bisa diunduh gratis disini, bagi pengguna Smartphone Android bisa menggunakan aplikasi seperti Adobe Acrobat For Mobile yang bisa diunduh melalui Google Play Store.

E-Book Lainnya

Selanjutnya
Sebelumnya