E-Book Membuat Aplikasi Todo Dengan IGNSDK

10/05/2016
E-Book Membuat Aplikasi Todo Dengan IGNSDK
E-Book Membuat Aplikasi Todo Dengan IGNSDK IGN SDK merupakan kependekan dari IGOS Nusantara Software Development Kit. Sebuah perangkat yang membantu Anda membangun aplikasi desktop berbasis web. Tentunya teknologi web yang dapat digunakan di IGN SDK antara lain HTML, CSS, Javascript, HTML5, CSS3, dan AJAX. Teknologi web lainnya seperti Jquery dan Twitter Bootstrap dapat digunakan di IGN SDK unuk membangun aplikasi desktop yang Anda idamkan yang mengandalkan kemampuan web programming yang dimiliki.

IGN SDK versi 1.1.5 yang akan dibahas ditutorial ini dikembangkan menggunakan Qt Framework versi 5. Dengan bantuan QtWebkit, Anda dapat menggunakan developer tools yang terdapat di browser yang berbasis Webkit seperti Google Chrome dan Safari. Sehingga ketika mengembangkan aplikasi dengan IGN SDK, selain dengan bantuan console konvensional yang ada di sistem operasi Anda, dapat juga menggunakan developer tools yang dapat digunakan ketika Anda menjalankan aplikasi IGN SDK.

IGN SDK ini dikembangkan oleh Ibnu Yahya a.k.a Eka Tresna Irawan bersama Surya Handika Putratama, Dwiyan Galuh Wajatmaka, Andi Sugandi, dan Arief Eko Pratono. Mereka tergabung ke dalam sebuah tim yang bertujuan untuk melakukan inovasi di IGOS Nusantara. IGOS Nusantara sendiri adalah sebuah distro Linux yang dikembangkan oleh Pak Nana Suryana dari LIPI Indonesia. Lalu kenapa membangun aplikasi desktop dengan IGN SDK? Selain mempermudah Anda dengan menggunakan teknologi web sebagai basisnya.

Detail E-Book:
Judul E-Book:Membuat Aplikasi Todo Dengan IGNSDK
Tipe File:PDF
Pembuat/Penulis:Ridwan Bejo
Website:Tidak Tersedia
Didistribusikan oleh:www.portalebookshare.blogspot.com

download

Dapatkan E-Book gratis terbaru langsung melalui alamat Email Anda

Perhatian

Bagaimana cara Mengunduh file E-Book di Portal E-Book Sharing, baca panduan-nya pada halaman ini
Apa itu E-Book dan Jenis - Jenisnya, silahkan Anda baca di halaman Mengenal Buku Elektronik Atau E-Book Dan Format-Nya

Apabila E-Book ini bermanfaat, silahkan bagikan kepada yang lainnya melalui tombol Sosial Media yang berada di atas dari Website ini.
"Sebaik Baik Manusia Adalah Yang Paling Bermanfaat Bagi Orang Lain."
Informasi

Apabila Anda selaku pemilik atau penerbit merasa keberatan E-Book-nya dipublikasikan pada website ini, silahkan hubungi kami melalui halaman Kontak, kami akan segera menghapusnya.

Apabila menemukan tautan unduhan E-Book yang mati, silahkan laporkan melalui tautan ini, kami akan segera memperbaikinya.
Agar bisa membuka/mengekstrak file E-Book berupa arsip RAR atau ZIP yang sebelumnya telah diunduh, Anda bisa menggunakan aplikasi WinRar untuk Windows yang bisa diunduh disini dan aplikasi PeaZip untuk Linux, yang bisa diunduh disini

Dan untuk dapat membaca E-Book bertipe file PDF, Anda memerlukan sebuah aplikasi pembaca file PDF gratis seperti Adobe Acrobat yang bisa diunduh gratis disini, bagi pengguna Smartphone Android bisa menggunakan aplikasi seperti Adobe Acrobat For Mobile yang bisa diunduh melalui Google Play Store.

E-Book Lainnya

Selanjutnya
Sebelumnya