E-Book Seri Kisah Hikmah Kisah Do'a Wanita Penjual Tempe Di sebuah rumah kecil dipinggiran kota besar. Disana hiduplah seorang perempuan tua yang sangat kuat beribadah. Pekerjaan sehari-harinya ialah membuat tempe dan menjualnya di pasar setiap hari. Ini merupakan satu-satunya sumber pendapatannya untuk membiayai hidupnya.
Pada suatu pagi, seperti biasa, ketika beliau sedang bersiap-siap untuk pergi menjual tempenya, tiba tiba dia tersadar kalau tempe yang dibuatnya hari itu masih belum jadi, separuh jadi. Diperiksanya beberapa bungkusan yang lain. Ternyatalah memang kesemuanya belum jadi.
Perempuan tua itu merasa amat sedih sebab tempe yang masih belum menjadi pastinya tidak akan laku dan akibatnya tidak akan ada rezekinya pada hari itu. Dalam suasana hatinya yang sedih, dia yang memang kuat beribadah teringat akan firman Allah yang menyatakan bahawa Tuhan dapat melakukan apa saja yang Allah kehendaki, bahwa bagi Allah tiada yang mustahil.
Baca kisah selanjutnya melalui E-Book ini.
Pada suatu pagi, seperti biasa, ketika beliau sedang bersiap-siap untuk pergi menjual tempenya, tiba tiba dia tersadar kalau tempe yang dibuatnya hari itu masih belum jadi, separuh jadi. Diperiksanya beberapa bungkusan yang lain. Ternyatalah memang kesemuanya belum jadi.
Perempuan tua itu merasa amat sedih sebab tempe yang masih belum menjadi pastinya tidak akan laku dan akibatnya tidak akan ada rezekinya pada hari itu. Dalam suasana hatinya yang sedih, dia yang memang kuat beribadah teringat akan firman Allah yang menyatakan bahawa Tuhan dapat melakukan apa saja yang Allah kehendaki, bahwa bagi Allah tiada yang mustahil.
Baca kisah selanjutnya melalui E-Book ini.
Detail E-Book:
| ||
Judul E-Book | : | Seri Kisah Hikmah Kisah Do'a Wanita Penjual Tempe |
Tipe File | : | |
Sumber | : | Kisah Yang Penuh Hikmah |
Website | : | www.kisah-yang-penuh-hikmah.blogspot.com |
Didistribusikan oleh | : | www.portalebookshare.blogspot.com |
0 komentar: